Pages

Thursday 30 May 2013

3D HOLOGRAM : TEKNOLOGI DALAM PENDIDIKAN MASA HADAPAN


HOLOGRAM DALAM PENDIDIKAN??


Dewasa ini perkembangan teknologi begitu cepat. Setiap jam muncul aplikasi baru untuk komputer. Menurut Gatot Hari Priowirjanto, Pengarah Persatuan Menteri Pendidikan Asia Tenggara, untuk ilmu baru yang sebatas pengetahuan boleh dikompilasi dalam waktu 10 menit, sejam atau maksimum sehari. "Kita dapat menyebarkan ilmu baru tersebut dengan cepat dan tiada masalah," katanya.

      Bahkan, saat ini telah berkembang sistem pembelajaran jarak jauh berbentuk hologram tiga dimensi untuk mempercepat pembelajaran. "Kita akan dapat melihat pensyarah, padahal mahasiswa sedang berada di rumah masing-masing", katanya.

"Dengan teknologi hologram kita bisa melihat secara jelas guru atau pensyarah di depan meja komputer. Hal itu disebabkan suara maupun gambar tiga dimensinya amat jelas".

     Pembelajaran dengan memanfaatkan hologram tiga dimensi dapat menggantikan objek/peralatan real dalam praktikum di sekolah. Dan bukan tidak mungkin juga peran guru akan tergantikan dengan teknologi hologram ini.

Fungsi 3D Hologram

       3D Hologram mampu digunakan untuk mengirim atau menghadirkan suatu benda atau pun manusia tanpa harus didatangkan secara langsung. Benda atau manusia yang dihadirkan pun dalam bentuk 3D, sehingga terlihat nyata. Prinsipnya adalah dengan merekam apa yang ingin kita sampaikan, lalu diolah dengan menggunakan teknologi hologram ini. Setelah pengolahan data terjadi, benda atau apapun yang kita rekam itu mampu kita hadirkan tanpa harus dihadiri langsung oleh benda atau manusia yang bersangkutan.

Kelebihan 3D Hologram

Teknologi 3D Hologram ini sangat membantu berbagai keperluan manusia di zaman sekarang. Kesibukan dan mobiliti yang tinggi dapat diatasi dengan teknologi komunikasi ini.
3D Hologram ini lebih kurang sama dengan 3G dan webcam, tetapi ia mempunyai kelebihan yang luarbiasa iaitu dapat mengzahirkan gambar/objek dalam bentuk 3D. Dan sistem hologram ini adalah dapat berfungsi sebagai salah satu alat komunikasi.
Teknologi ini juga bisa digunakan untuk mengubati rasa rindu kepada ahli keluargaatau sahabat handai yang jauh dimata. Dengan menggunakannya, anggota keluarga bisa hadir di tengah keluarga, mengubati rasa rindu, tidak perlu bersusah payah membazirkan tenaga dan waktu untuk bertemu.

Dalam dunia pendidikan hal ini dilihat sangat membantu. Jika zaman dahulu setiap pelajar dan pensyarah/guru  harus hadir dalam satu ruangan yang sama supaya dapat bertemu mata ke mata, tapi tidak perlu lagi dengan adanya teknologi ini. Proses pembelajaran dapat dilaksanakan walaupun tidak berada dalam satu bilik yag sama.


Contoh aplikasi Hologram 



______________________________________________
[by: NORUL HUSNA BT IBRAHIM  (HB120021)]

No comments:

Post a Comment